$ 0 0 Lampung (14/08/2018) – Kantor Wilayah (Kanwil) Petugas Bea Cukai Sumatera Bagian Barat melakukan penindakan terhadap pengiriman Ratusan Ribu Barang Kena Cukai rokok di daerah Natar, Lampung Selatan.