Quantcast
Channel: Official Website Direktorat Jenderal Bea dan Cukai
Viewing all articles
Browse latest Browse all 10813

Jajaran Kementerian Keuangan kunjungi Kejaksaan Tinggi DIY

$
0
0
Yogyakarta (30/01) – Segenap jajaran Kementerian Keuangan mengadakan kunjungan ke Kejaksaan Tinggi Daerah Istimewa Yogyakarta. Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Kantor Perwakilan Kementerian Keuangan Provinsi DIY, Kepala Kantor Wilayah Direktorat Jenderal Perbendaharaan DIY, Kepala Kantor Pelayanan Pajak di Provinsi DIY, Kepala KPPN DIY, Kepala Balai Diklat Keuangan Yogyakarta, Kepala KPPBC TMP B Yogyakarta, dan segenap jajaran Kejaksaan Tinggi DIY. Dengan dilaksanakannya kunjungan ini, diharapkan mampu meningkatkan sinergi dan mempererat hubungan antara jajaran Kementerian Keuangan dengan jajaran Kejaksaan Tinggi di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta.

Viewing all articles
Browse latest Browse all 10813