Quantcast
Channel: Official Website Direktorat Jenderal Bea dan Cukai
Viewing all articles
Browse latest Browse all 10808

SAMBUT HARI KARTINI, BEA CUKAI MOTIVASI PEGAWAI UNTUK SEIMBANGKAN KARIR DAN KELUARGA

$
0
0
Jakarta (21/04) – Kemeriahan peringatan Hari Kartini 2017 juga diselenggarakan oleh Bea Cukai Tanjung Priok. Kamis (20/04), para pegawai wanita yang biasanya mengenakan seragam Bea Cukai, selama sehari berbusana jumputan, sementara beberapa para pegawai pria terlihat berbusana ala abdi dalem Jawa. Tak hanya mengenakan busana khusus, Bea Cukai Tanjung Priok juga mengadakan seminar motivasi sebagai bagian dari peringatan Hari Kartini 2017.

Viewing all articles
Browse latest Browse all 10808