SEMARANG – Kepala KPPBC TMP Tanjung Emas, Tjertja Karja Adil mengunjungi salah satu pabrik sepeda di Semarang yakni PT Roda Pasifik Mandiri pada Hari Jum’at, 8 Desember 2017. Pabrik yang berlokasi di Terboyo Wetan, Genuk, Semarang tersebut merupakan suatu pabrik yang mendapatkan sebagian bahan bakunya dengan importasi.
↧